Hotline 082338924539
Informasi lebih lanjut?
Home » Info Wisata » Paket wisata Banyuwangi 1 Hari | Explore Kawan Ijen

Banyuwangi, ujung timur Pulau Jawa, menawarkan pesona alam yang luar biasa. Bagi para pecinta petualangan, Kawah Ijen adalah destinasi yang wajib dikunjungi. Keindahan api biru “Blue Fire” di kawah ini menjadi daya tarik utama yang tak boleh dilewatkan.

paket wisata 1 hari kawah ijen

Jelajahi Kawah Ijen dalam Sehari

Paket Trip Banyuwangi 1 Hari | Explore Kawah Ijen ini dirancang untuk Anda yang ingin merasakan sensasi petualangan di Kawah Ijen dalam waktu singkat. Paket ini akan membawa Anda mendaki ke puncak gunung Ijen untuk menyaksikan keajaiban Blue Fire di kawah.

Itinerary:

  • 00.00 – 01.00: Penjemputan di hotel/penginapan di Banyuwangi
  • 01.00 – 02.00: Perjalanan menuju Pos Paltuding, titik awal pendakian
  • 02.00 – 04.00: Pendakian ke Kawah Ijen.
  • 04.00 – 06.00: Menyaksikan Blue Fire.
  • 06.00 – 08.00: Kembali ke Pos Paltuding
  • 08.00 – 09.00: Sarapan di warung sekitar Pos Paltuding
  • 09.00 – 10.00: Kembali ke Banyuwangi
  • 10.00: Tiba di hotel/penginapan di Banyuwangi dan tour selesai

HARGA 

  • 2 orang : Rp 52o.000 / pax
  • 3 orang : Rp 350.000 / pax
  • 4 orang : Rp 315.000 / pax
  • 5 orang : Rp 270.000 / pax
  • 6 orang : Rp 260.000 / pax
  • 7 orang : Rp 255.000 / pax
  • 8 orang : Rp 245.000 / pax
  • 9 orang : Rp 235.000 / pax
  • 10 orang : Rp 225.000 / pax

FASILITAS

  • Transport
  • Guide
  • Tiket
  • Gas masker
  • Senter

ADDITIONAL

Fotografer Rp 600.000
Drone Rp 750.000

Ayo, Jelajahi Keindahan Kawah Ijen Bersama Kami!

BOOKING NOW

1 komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Komentar Anda*Nama Anda* Email Anda* Website Anda

Mungkin Anda tertarik membaca artikel berikut ini.

Resto di Banyuwangi Meriahkan Malam Pergantian Tahun dengan Pagelaran Pesona Budaya Banyuwangi

1 Januari 2024 98x Info Wisata, Kuliner

Banyuwangi Trip – Malam pergantian tahun merupakan momen yang dinanti-nantikan oleh masyarakat luas. Hal ini dijadikan momen untuk merayakan momen spesial tersebut dengan berbagai cara, salah satunya dengan menikmati hiburan. Di Banyuwangi, momen pergantian tahun dimanfaatkan oleh Waroeng Kemarang untuk memperkenalkan budaya Banyuwangi kepada para peng... selengkapnya

Banyuwangi: Surga Wisata Alam dan Budaya di Jawa Timur

Nikmati Pesona Alam Banyuwangi Selatan di Momen Liburan

1 Januari 2024 111x Destinasi

Banyuwangi Trip – Di ujung selatan Banyuwangi terdapat surga tersembunyi yang telah lama menjadi jujukan para pelancong. Keindahannya tak pernah lelah menuai decak kagum mata yang memandang. Di momen seperti ini, tentu saja melancong ke rute wisata Banyuwangi selatan teaptnya di Kecamatan Pesanggaran dapat menjadi alternatif liburan bersama orang-oran... selengkapnya

Yuk Jelajahi Perkebunan Kuno dan Situs Bersejarah di Glenmore dan Kalibaru!

1 Januari 2024 148x Destinasi

Banyuwangi Trip – Wilayah Glenmore dan Kalibaru atau Glenbaru menawarkan wisata alam dan sejarah yang mempesona dan sangat pas untuk mengisi libur akhir tahun. Wilayah ini berjarak kurang lebih satu setengah jam dari pusat Kota Banyuwangi, namun tak perlu khawatir karena akses ke sana sangat mudah. Pengunjung hanya perlu mengikuti lintas jalur provins... selengkapnya

Kontak Kami

Apabila ada yang ditanyakan, silahkan hubungi kami melalui kontak di bawah ini.